PPDB ONLINE

PPDB (Penerimaan Siswa Didik Baru) atau PSB (Penerimaan Siswa Baru) 2024/2025 online
Silakan isi form pendaftaran dibawah ini.

SYARAT PENDAFTARAN :

  • Calon siswa berumur 6 tahun per 1 Juli 2024.
  • Memiliki Akte Lahir.
  • Terdaftar kartu Keluarga.
  • Dari TK/PAUD yang terdaftar di Dinas Pendidikan.
  • Mengisi formulir pendaftaran, klik LINK berikut ini.
  • Selanjutnya, tim PPDB akan mengirimkan konfirmasi pendaftaran ke WhatsApp orang tua siswa.
  • Setelah ada konfirmasi dari tim PPDB, orang tua melakukan pembayaran administrasi pendaftaran (tunai atau transfer).

    atau daftar offline, datang langsung ke SD Santa Lusia dengan membawa persyaratan sebagai berikut :
  • Foto Copy Akte Lahir
  • Foto Copy Kartu Keluarga

Pantau website kami, pengumuman kami informasikan melalui berita di website. Terimakasih